Mirsan Digugat Objek Lain Dieksekusi, Nirmala: Tolong Kami Rakyat Tertindas

    Mirsan Digugat Objek Lain Dieksekusi, Nirmala: Tolong Kami Rakyat Tertindas
    Nirmala pemilik tanah menolak dieksekusi karna yang digugat adalah an.Mirsan

    BARRU - Seorang ibu shock setelah menerima surat undangan pelaksanaan eksekusi putusan perkara perdata nomor 17/pdt.G/2018/PN Barru dalam perkara antara h.abd Rahman said lawan Mirsan. Rabu (18/08/2021).

    Nirmala seorang ibu rumah tangga Shock karna tanah miliknya sesuai surat legalitas yang dimilikinya tertulis Nirmala akan dieksekusi pada tanggal 24/08/2021, sementara yang di gugat tanah milik Mirsan.

    Hal ini Nirmala merasa ada kejanggalan putusan Mahkama Agung RI nomor 802 K/PDT/2020 yang di gugat atas nama Mirsan sementara pelaksanaan eksekusi tanah milik Nirmala.

    "Saya menolak tanah milik saya dieksekusi oleh jurusita Pengadilan Negeri Barru kelas II pada tanggal 24/08/2021) putusan gugatan atas Mirsan sementara yang mau dieksekusi tanah milik saya, " ucap Nirmala.

    Berharap semua pihak terkait agar membantu memberikan keadilan yang sebenarnya kepada kami yang tertindas.

    "Tolong Kami, Kasihan kami, kami butuh keadilan, lindungi kami, bela kami rakyat yang tertindas, " tutur Nirmala dengan nada sedih meneteskan air mata.

    (MH/AA/IS)

    Barru Sulsel
    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    Artikel Sebelumnya

    Hasnah Syam : BPJS Ketenagakerjaan Lindungi...

    Artikel Berikutnya

    Didampingi Bupati Barru, PLT Gubernur Resmikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Polres Barru Serahkan Tersangka Penipuan Haji ke Kejaksaan
    Polres Barru Siapkan 180 Personel Amankan Kampanye Terbuka

    Ikuti Kami